SMK Yanuda Tama

Membangun Generasi Unggul & Berkarakter

Selamat Datang di SMK Yanuda Tama. Kami mendidik siswa dengan keahlian IT terkini dan fasilitas teknologi modern untuk masa depan yang gemilang.

Sejarah Sekolah

foundation

Pendirian Sekolah

2013

Didirikan dengan misi utama memenuhi kebutuhan tenaga kerja teknis yang kompeten di kawasan industri nasional.

star

Menempati Gedung Baru

2015

Mendapatkan predikat sekolah percontohan nasional dalam penerapan kurikulum berbasis kompetensi dan manajemen mutu pendidikan.

rocket_launch

Pusat Keunggulan (Skema Pembelajaran Mendalam)

2025

Resmi bertransformasi menjadi SMK Pusat Keunggulan skema Pembelajaran Mendalam untuk peningkatan pembelajaran berstandar industri.

Visi & Misi

lightbulb

Visi

"Mewujudkan lulusan SMK yang berakhlak mulia, kompeten di bidang keahlian, berwawasan global. dan siap bersaing di dunia kerja, kuliah dan wirausaha."

assignment

Misi

  • check_circle Menanamkan dan membudayakan nilai-nilai akhlak mulia, disiplin, dan karakter Pancasila dalam seluruh kegiatan pembelajaran dan kehidupan sekolah.
  • check_circle Menyelenggarakan pembelajaran berbasis kompetensi keahlian yang sesuai dengan standar industri, dunia kerja, dan perkembangan teknologi.
  • check_circle Meningkatkan wawasan global peserta didik melalui penguasaan literasi digital, bahasa asing, dan pemahaman budaya internasional.
  • check_circle Menyiapkan lulusan yang siap bersaing di dunia kerja dan melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi melalui penguatan soft skills dan hard skills.
  • check_circle Mengembangkan jiwa kewirausahaan peserta didik agar mampu menciptakan peluang usaha secara mandiri dan berdaya saing.

Struktur Organisasi

Agus Ahmad Durri, M.Pd.

Agus Ahmad Durri, M.Pd.

Kepala Sekolah

Eva Khadijah, S.Pd

Eva Khadijah, S.Pd

Waka Kurikulum

Ahmad Akbar, S.Pd

Ahmad Akbar, S.Pd

Waka Kesiswaan

Sahroni, S.T.

Sahroni, S.T.

Waka Sarana Prasarana

Aus Arif Rahman Hakim, S.Kom, M.Pd

Aus Arif Rahman Hakim, S.Kom, M.Pd

Guru Produktif

Ahmad Muzambik, S.Psi.

Ahmad Muzambik, S.Psi.

Guru BK/Konseling

Dewi Rubaeah, S.Pdi.

Dewi Rubaeah, S.Pdi.

Guru

Hayyin Sofiyatin, S.Pd.

Hayyin Sofiyatin, S.Pd.

Guru

Amanah, S.Pd.

Amanah, S.Pd.

Guru

Lutfi, S.Pdi.

Lutfi, S.Pdi.

Ka.Prog RPL

Kartika, S.Kom

Kartika, S.Kom

Guru Produktif

Muh. Sidik A.M., S.Kom

Muh. Sidik A.M., S.Kom

Ka.Prog RPL

Syamsul Arifin

Syamsul Arifin

Ka. TU

Ardiyatunnur

Ardiyatunnur

Staf. TU

Fasilitas Unggulan

Laboratorium RPL

Ruangan ber-AC dengan 25 unit Laptop untuk pemrograman, web development, dan UI/UX design.

check_circle Free Internet

Bengkel Komputer

Bengkel luas untuk praktek hardware komputer, Alat Jaringan dan IoT.

check_circle Standar Industri

Smart Classroom

Pembelajaran Interaktif Multimedia dengan akses ke ribuan e-book pembelajaran.

check_circle Akses 24/7 Digital

Prestasi Sekolah

emoji_events

Juara 1 Lomba Website SMK se-Kabupaten Cirebon

Bidang Web Technology - 2018

workspace_premium

Juara 2 Lomba Rebana

Piala Kepala Desa - 2023

groups

Peserta Lomba Pemrograman

Lomba - 2023

verified

Lolos Seleksi Daerah Jawa Barat 20 besar

Lomba Pemrograman Web - 2024

B Akreditasi

Terakreditasi Baik (B)

SMK Yanuda Tama meraih predikat Akreditasi "B" dari BAN-SM (Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah) dan berupaya untuk meraih skor sempurna dalam 8 Standar Nasional Pendidikan.

No SK: 555/BAN-SM/SK/2023